Breaking News

Lirik Tuntunlah Kami Tuhan

Tuhan kami datang mohon padaMu
Tuhan ajar kami untuk tetap setia
Jangan hidup ini terbawa arus dunia
Tuntunlah kami bawalah kami ke jalanMu Tuhan

Biar hidup kami menjadi milikMu
Pasti kami dapat anugerah kasihMu
Hanya dalam Tuhan ada keselamatan
Itulah firman yang tak pernah berubah

Kami tak berhenti mencariMu
Dan tak pernah berhenti memujiMu
Engkaulah gunung batu
Dan pengharapan bagi umatMu

Kami mau slalu dekat denganMu
Mohon berkat kasih dan mujizatMu
Tuntunlah kami Tuhan
Menurut kasih setiaMu

Biar hidup kami menjadi milikMu
Pasti kami dapat anugerah kasihMu
Hanya dalam Tuhan ada keselamatan
Itulah firman yang tak pernah berubah

Kami tak berhenti mencariMu
Dan tak pernah berhenti memujiMu
Engkaulah gunung batu
Dan pengharapan bagi umatMu

Kami mau slalu dekat denganMu
Mohon berkat kasih dan mujizatMu
Tuntunlah kami Tuhan
Menurut kasih setiaMu

Kami tak berhenti mencariMu
Dan tak pernah berhenti memujiMu
Engkaulah gunung batu
Dan pengharapan bagi umatMu

Kami mau slalu dekat denganMu
Mohon berkat kasih dan mujizatMu
Tuntunlah kami Tuhan
Menurut kasih setiaMu

Tuntunlah kami Tuhan
Menurut kasih setiaMu

0 Komentar

© Copyright 2022 - HARIAN NIAS - PUSAT BERITA KEPULAUAN NIAS